Aplikasi Terbaik di Microsoft Store

February 29, 2020

sudah hampir 3 bulan nggak nulis. sekarang mah jarang nulis. maklum sibuk ngurus sana-sini. padahal menulis merupakan salah satu hobi saya. kali ini saya ingin sedikir share tentang pengalaman saya memakai windows 10. apalagi kalau bukan microsoft storenya. saya ulas beberapa aplikasi menarik baik berbayar maupun tidak berbayar. sebagai testing saya menggunakan Surface Go versi […]

Air Console – Nge Game Console pakai HP dan Browser

December 2, 2019

pernah punya game console macam xbox dan playstation. dengan semakin berkembangnya teknologi jaman sekarang nge-game cukup pakai browser. dengan memanfaatkan HP dan PC yang kita miliki. kita bisa nge-game layaknya disebuah console. dan tentu saja secara gratis asalkan ada koneksi internet. namanya adalah air console. cara kerjanya cukup sederhana, dia akan menjadikan HP kita sebagai […]

Icon Terbaik untuk Ubuntu

December 15, 2018

icon merupakan komponen terpenting dalam GUI, bayangkan jika tidak ada icon dalam komputer kita, semuanya akan membosankan dan akan terlihat hanya teks saja. nah kali ini saya ingin membahas sedikit tentang beberapa icon yang biasa saya pakai dalam Ubuntu milik saya. sedikit informasi saya menggunakan Lubuntu 18.04.  Papirus Papirus pada dasarnya adalah sebuah icon yang […]

Icon Theme Konsisten untuk HP Android

December 11, 2018

judulnya mungkin agak membingungkan apa maksudnya icon theme konsisten untuk HP android, yap. maksud saya adalah saya ingin share beberapa icon theme yang menurut saya cukup bagus dan konsisten dalam menampilkan icon yang tidak tersedia dalam icon pack. jadi misanya kita punya apps di android, kemudian kita install icon pack, tetapi masalahnya apps tersebut tidak […]

3 Apps Penghasil Uang untuk yang Hobi Foto-Foto

November 4, 2018

ada yang hobi foto-foto, asal bukan foto parno saja. nah kira-kira mau nggak kalau hobi foto-foto trus dapat duit. pasti banyak yang mau. nah itulah yang ditawarkan 3 apps ini. sebenarnya ini adalah apps untuk para penggemar fotografi dan pencari foto stock. dalam situs ini kita akan dihadapkan dengan berbagai stok foto yang mana dapat […]

5 Apps Vector Terbaik di Android tahun 2018

November 4, 2018

buat kalian para pecinta android vector apps. berikut ini saya sedikit mengulas tentang 5 aplikasi vector android yang saat ini sedang naik daun (sebenarnya sih sudah ada yang sejak jama baheula menanjak, tapi sampe sekarang menanjak terus gak mau turun). Adobe Ilustrator Draw : perusahaan raksasa Adobe memang sudah menjadi pembahasan kalau masalah drawing. tidak […]

Cara Memotret dengan Kamera HP tapi bisa Sekelas DLSR

September 23, 2018

sebenarnya trik ini tidaklah selalu berhasil, tetapi kadang kala pada saat momen yang tepat dengan pencahayaan yang tepat, sebuah Kamera HP dapat memberikan kualitas photo yang bagus layaknya kamera DLSR. tentu dengan usaha yang tidak gampang, karena harus berjongkok-jongkok, tiarap-tiarap hanya untuk sekedar menghasilkan foto dengan kualitas yang bagus. berikut ini adalah tips untuk memotret […]

Cara Melakukan FIle Sharing Office ke PDF langsung di Google Drive

September 22, 2018

pernah punya file office di google drive dan kita diminta untuk sharing file tersebut dalam bentuk pdf. nah kalau filenya static sih tidak masalah, bagaimana jiak file tersebut terus berkembang, taruhlah file tutorial, file manual book dan file lain yang memang terus-menerus kita tambah isinya, tetapi kita diminta untuk share dalam bentuk pdf. tentu akan […]

Menghasilkan Uang dari Membaca

September 2, 2018

pernah kepikiran nggak, kita membaca lalu dibayar. kita mengkomentari sebuah ulasan, lalu kita dibayar, nah saya sempat mencoba beberapa aplikasi dan membuktikan sendiri sebuah aplikasi yang mana membuat kita dapat bayaran hanya dengan membaca, mengomentari dan lain-lain. saya coba kumpulkan dalam sebulan ternyata bisa sampai dapat 40.000 ribu, dengan kata lain, jika hal ini dilakukan, […]

Menghilangkan Iklan di Beberapa Aplikasi di MIUI

September 1, 2018

kebetulan saya sekarang menggunakan HP xiaomi , kok banting setir ke HP china sekarang om ? bener saya termasuk orang yang dulunya nggak suka dengan HP merk cinoan. karena walau harganya murah kadang ketahananya kerupuk. tapi entah kenapa kemarin ingin mencoba beli HP merk Xiaomi dan setelah saya rasa-rasa, HP milik Xiaomi ini memang murah […]